Thursday, November 8, 2012

10 Cara Menghindari Kanker Otak


Kanker otak merupakan salah satu penyakit yang berbahaya dan mematikan, Kanker otak biasanya disebabkan oleh pertumbuhan sel-sel kanker di otak itu sendiri atau penyebaran sel kanker ke otak dari bagian lain dari tubuh. ada 2 macam jenis tumor yaitu primer dan sekunder, tumor bisa jinak atau ganas. jika jinak kemungkinan tidak mengancam jiwa namun yang ganas bisa membunuh dan paling mematikan diantara semua jenis kanker.

Kanker otak bisa dicegah dan dihindari dengan tips berikut :

1. Mulai sekarang terapkan gaya hidup sehat
2. Olah raga secara teratur
3. Hindari mengkonsumsi obat yang dapat merangsang perkembangan sel kanker
4. Jika anda memiliki keluarga dengan kanker otak sebaiknya periksakan secara rutin
5. Stop merokok dan minuman beralkohol
6. Kurangi makanan pengawet
7. Perbanyak konsumsi buah, sayur serta biji bijian
8. Batasi menggunakan HP dalam waktu lama
9. Jangan terlalu stres
10. Bila anda mengalami gejala seperti muntah, penglihatan menurun, lemas, dan pusing segera periksakan ke dokter untuk konsultasi dan penanganan lebih lanjut.

No comments:

Post a Comment